(FEB-UISU), Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Sumatera Utara (FEB-UISU) menyelenggarakan Seminar Internasional dengan Tema Prinsip Dasar Ekonomi, pada kegiatan ini narasumbernya adalah Prof. Sadono Sukirno,beliau adalah guru besar Ilmu Ekonomi Universiti of Malaya. Tampak hadir pada Kegiatan ini yaitu Dekan FEB UISU Dr. Nur. M. Ridha Tarigan, SE., MM, Wakil Dekan Bidang STK Dr. Eddi Suprayitno, SE., MM, Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan Dr. Zulkifli Siregar, SE., M.Si, Moderator Dr. Mila Naeruz, SE.,M.Si, dan juga Dosen FEB UISU sebagai peserta seminar, Acara ini dilaksanakan di ruangan Yudicium lt. 2 FEB UISU, dan dimulai pukul 09.00 Wib.